Prediksi Bola – Team Venezia akan menjamu AS Roma dalam laga lanjutan pekan ke-24 Serie A Italia di Stadio Pier Luigi Penzo, Minggu, 9 Februari 2025, pukul 18.30 WIB. Tuan rumah kini tengah berjuang untuk keluar dari zona degradasi. Sementara Roma ingin kembali ke jalur kemenangan setelah tersingkir dari Coppa Italia.

Venezia sedang dalam periode sulit musim ini. Hingga pekan ke-24, tim asuhan Eusebio Di Francesco hanya mengoleksi tiga kemenangan, tujuh hasil imbang, dan 13 kekalahan. Dalam 13 laga terakhir Serie A. Mereka hanya mampu meraih satu kemenangan dan pekan lalu kembali menelan kekalahan 2-3 dari Udinese.

PREDIKSI BOLA PEMAIN YANG MENJADI STARTING :

Prediksi Bola Berikut ini adalah perkiraan susunan pemain yang diturunkan dari kedua pelatih masing masing team antara Venezia dan AS Roma. Jay Idzes berpotensi berduel dengan Paulo Dybala. Dua senter back akan beradu benteng agar susah menembus lini belakang pada kedua team.

Venezia (3-5-2): Ionut Radu; Ridgeciano Haps, Jay Idzes, Fali Candé; Alessio Zerbin, Kike Pérez, Hans Nicolussi Caviglia, Gianluca Busio, Mikael Ellertsson; Gaetano Oristanio, Daniel Fila.

COACH : Eusebio Di Francesco.

AS Roma (3-5-2): Mile Svilar; Devyne Rensch, Gianluca Mancini, Evan Ndicka, Zeki Çelik, Bryan Cristante, Leandro Paredes, Lorenzo Pellegrini, Angeliño; Paulo Dybala, Artem Dovbyk.

COACH : Claudio Renieri.

5 Pertandingan Terakhir Masing Masing Team & Head To Head Kedua Team

Hasil 5 Pertemuan Terakhir Venezia vs AS Roma

29/09/24: Roma vs Venezia 2-1

15/05/22: Roma vs Venezia 1-1

07/11/21: Venezia vs Roma 3-2

07/04/02: Venezia vs Roma 2-2

03/12/01: Roma vs Venezia 1-0

Hasil 5 Pertandingan Terakhir Venezia

01/02/25: Udinese vs Venezia 3-2

28/01/25: Venezia vs Verona 1-1

19/01/25: Parma vs Venezia 1-1

12/01/25: Venezia vs Inter 0-1

04/01/25: Venezia vs Empoli 1-1

Hasil 5 Pertandingan Terakhir AS Roma

06/02/25: Milan vs Roma 3-1

03/02/25: Roma vs Napoli 1-1

31/01/25: Roma vs Frankfurt 2-0

26/01/25: Udinese vs Roma 1-2

24/01/25: AZ Alkmaar vs Roma 1-0

ANALISA PERTANDINGAN

Dalam lima pertandingan terakhir di Serie A, Venezia meraih hasil seri 1-1 dengan Empoli, kalah 0-1 dari Inter Milan, seri 1-1 dengan Parma, seri 1-1 dengan Verona, lalu kalah 3-2 dari Udinese. Di kubu tamu, hasil yang diraih AS Roma adalah menang 2-0 dari Lazio, seri 2-2 dengan Bologna, menang 3-1 dari Genoa, menang 1-2 dari Udinese, lalu seri 1-1 dengan Napoli. AS Roma juga baru saja kalah 3-1 dari AC Milan di perempat final Coppa Italia. Jika melihat hasil pertandingan tersebut, AS Roma jelas memiliki peluang menang lebih besar. Tidak akan sulit bagi Paulo Dybala dkk untuk mencetak lebih dari satu gol.

Prediksi skor Venezia vs AS Roma: 0-2.